Adriana Díaz (tenis meja)

Adriana Díaz
Nama lengkapAdriana Yamila Díaz González
Kebangsaan Puerto Riko
Tempat tinggalUtuado, Puerto Rico
Lahir31 Oktober 2000 (umur 23)
Arecibo, Puerto Rico
Gaya bermainAll-around attacker
Equipment(s)
  • Zhang Jike Super ZLC
  • Tenergy 64
  • Tenergy 64 FX[1][2]
Peringkat tertinggiSenior: 16 (March 2021)[3]
U21: 2 (August 2019)[4]
U18: 4 (December 2018)[5]
U15: 4 (December 2015)[6]
Peringkat sekarang16 (Maret 2021)[3]
Tinggi5 ft 4 in
Berat141 lb
Rekam medali
Putri tenis meja
Mewakili  Puerto Riko
Pan American Games
Medali emas – tempat pertama 2019 Lima Singles
Medali emas – tempat pertama 2019 Lima Doubles
Medali emas – tempat pertama 2019 Lima Team
Medali perunggu – tempat ketiga 2019 Lima Mixed doubles
Medali perunggu – tempat ketiga 2015 Toronto Team
Pan American Championship
Medali emas – tempat pertama 2018 Santiago Singles
Medali emas – tempat pertama 2018 Santiago Mixed doubles
Medali emas – tempat pertama 2017 Cartagena de Indias Singles
Medali perunggu – tempat ketiga 2017 Cartagena de Indias Doubles
Pan American Cup
Medali emas – tempat pertama 2020 Guaynabo Singles
Medali emas – tempat pertama 2019 Guaynabo Singles
Central American and Caribbean Games
Medali emas – tempat pertama 2018 Barranquilla Singles
Medali emas – tempat pertama 2018 Barranquilla Doubles
Medali emas – tempat pertama 2018 Barranquilla Mixed doubles
Medali emas – tempat pertama 2018 Barranquilla Team
Medali emas – tempat pertama 2014 Veracruz Team
Medali emas – tempat pertama 2014 Veracruz Mixed doubles
Medali perak – tempat kedua 2014 Veracruz Doubles
Medali perunggu – tempat ketiga 2014 Veracruz Singles
Latin American Championship
Medali perak – tempat kedua 2016 San Juan Team
Medali perunggu – tempat ketiga 2016 San Juan Mixed doubles

Adriana Yamila Díaz González (lahir 31 Oktober 2000) adalah pemain tenis meja Puerto Rico. Hingga Agustus 2019[update] dia menduduki peringkat 3 (di bawah usia 21) dan 30 di Peringkat Dunia Tenis Meja menurut Federasi Tenis Meja Internasional.[7][8] Díaz disponsori oleh Butterfly[1] dan Adidas.[2] Adriana adalah saudara perempuan dari pemain tenis meja, Melanie Díaz, dan sepupu dari Brian Afanador.

Referensi

  1. ^ a b "Adriana Diaz - Table Tennis Team Member". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-02-27. Diakses tanggal 2018-02-27.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  2. ^ a b "Adriana Díaz auspiciada por Adidas - ULTM". ultm.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-02-04. Diakses tanggal 2018-02-08.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  3. ^ a b "Adriana Diaz - Seniors - Women Singles". ITTF Ranking. Diakses tanggal December 1, 2020. 
  4. ^ "Adriana Diaz - Under 21 - Women Singles". ITTF Ranking. Diakses tanggal December 1, 2020. 
  5. ^ "Adriana Diaz - Juniors - Women Singles". ITTF Ranking. Diakses tanggal December 1, 2020. 
  6. ^ "Adriana Diaz - Cadets - Women Singles". ITTF Ranking. Diakses tanggal December 2, 2020. 
  7. ^ "Diaz Adriana: ranking history (ITTF)". Table Tennis Guide. Diakses tanggal August 7, 2019. 
  8. ^ "World Top 20 Table Tennis Ranking". Butterfly Online. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-01-01. Diakses tanggal January 15, 2016.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)

Pranala luar

  • Adriana Díaz (tenis meja) di Sports Reference
  • Adriana Díaz at the 2019 Pan American Games


  • l
  • b
  • s