Kemotaksis

Kemotaksis (bahasa Inggris: chemotaxis) adalah gerakan dari sel tubuh, bakteri atau organisme sebagai respon akibat terpapar zat kimiawi tertentu [1]dalam lingkungannya. Kemotaksis merupakan hal yang sangat penting bagi mikroorganisme untuk menemukan makanannya, seperti glukosa dengan bergerak menuju konsentrasi tertinggi molekul makanan, atau bergerak menjauhi zat toksik, seperti fenol. Pada organisme multiselular, kemotaksis merupakan proses awal yang sangat penting pada fertilisasi dan fase perkembangan, seperti migrasi neuron dan juga limfosit.

Kemampuan sel untuk melakukan kemotaksis akan menurun jauh pada saat terjadi proses metastasis, seperti yang terjadi pada kanker.

  • l
  • b
  • s
Darah
Cairan tubuh
Plasma
Serum
Protein
Albumin
Globulin
Alfa
Beta
Gamma
Antibodi
Regulator
Hormon
Lipida
Klot
I " II " III " IV " V " VII " VIII " IX " X " XI " XII " XIII " Keping darah " Trombus " Protein C " Protein S
Sel
Darah
Limfosit
Sel T
Pembantu
Sel TH1
IL-2  · TNF-ß  · IFN-γ
Sel TH2
IL-4  · IL-5  · IL-13
Sel NK
IL-4 " IFN-γ
Sel NKT
Sel T γδ
Memori
Sel T CM
Sel T SCM
Sel T EM
Sel T EMRA
CD8
CD4
Sel B
Sel B-1
Sel B-2
Plasmablas
 · IgG
Limfoblas  · LAK " PIT
Granulosit
Basofil
Eosinofil
 · Deoksiribonuklease  · Eosinofil peroksidase  · Histamin  · Lipase  · Plasminogen  · Ribonuklease
Neutrofil
Mielosit
Metamielosit
Neutrofil band
Neutrofil segmen
Monosit
Makrofaga
Normal
Histiosit " Sel Kupffer " Alveolar " Pleural " Peritoneal " Langerhans's cell
Radang
DC
Mieloid
Plasmasitoid
Sel DC AP
IL-12
FDC
 · Langerin
Endosit
Fagosit
Pro
Nonpro
Pinositosit
Punca
Mesenchimal " Progenitor
Endotelial
Epitelial
Hati
Astrocit: Demosterol  · Kolesterol  · Latosterol  · Vesikel
Lihat pula: Asam amino " Hormon " Enzim

Referensi

  1. ^ Parker, Sybil, P (1984). McGraw-Hill Dictionary of Biology. McGraw-Hill Company.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
Ikon rintisan

Artikel bertopik biologi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s