Wansong Xingxiu

Pagoda Pria Tua dari Wansong di Beijing

Wansong Xingxiu (Hanzi sederhana: 万松行秀; Hanzi tradisional: 萬松行秀; Pinyin: wànsōng xíngxiù) atau Wansong Yelao (Hanzi sederhana: 万松野老; Hanzi tradisional: 萬松野老; Pinyin: wànsōng yělǎo) (1166–1246) adalah seorang biksu Buddha Tiongkok yang tinggal dibawah kepemimpinan dinasti Jin dan Kekaisaran Mongol. Ia adalah seorang anggota berpengaruh dari aliran Caodong dari Buddha Chan.

Biografi

Wansong lahir dalam keluarga Cai dari kabupaten Jie di Hezhong (sekarang Yuncheng di Shanxi).[1] Pada usia lima belas tahun, ia berpindah ke Xingzhou (Xingtai di Hebei pada masa sekarang) dimana ia menjadi biksu dan memakai nama keagamaan Xingxiu. Ia kemudian berkunjung ke Cizhou (sekarang Kabupaten Ci) untuk belajar dibawah bimbingan Master Chan Xueyan Huiman (雪岩慧滿禪師) (1136–1206). Kemudian ia kembali ke Xingzhou dimana ia tinggal di Studio Wansong ("sepuluh ribu pinus"), dan menyebut dirinya sendiri "Pria Tua dari Sepuluh Ribu Panus" (Wansong Laoren 萬松老人).[1][2]

Pada 1193, Wansong datang ke penyambutan Kaisar Zhangzong dari Jin (reigned 1189–1208), yang mengundangnya dalam rangka untuk pengajaran Buddha.[1]

Pada 1230 Wansong menjadi kepala biara Kuil Wanshou (萬壽寺) di Yanjjing.[1]

Wansong meninggal pada usia 81 tahun..[3]

Referensi

  1. ^ a b c d Yang, Ne (1986). "Xingxiu" 中国历史大辞典:辽夏金元史. Dalam Cai, Meibiao. Zhongguo Lishi Dacidian: Liao, Xia, Jin, Yuan Shi (dalam bahasa Chinese). Shanghai cishu chubanshe. hlm. 158–159. Pemeliharaan CS1: Bahasa yang tidak diketahui (link)
  2. ^ Zhao, George Qingzhi; Qiao, Stephen (2010). Leaves of enchantment, bones of inspiration. Thomas Fisher Rare Book Library. hlm. 10. 
  3. ^ Sasaki, Ruth Fuller (2009). Kirchner, Thomas Yūhō, ed. The Record of Linji (PDF). University of Hawai‘i Press. hlm. 112. ISBN 978-0-8248-2821-9. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2012-06-22. Diakses tanggal 2015-07-09. 

Templat:Kotak Navigasi Zen

  • l
  • b
  • s
   Garis Besar - Buddhisme   
  • Garis waktu
  • Portal
  • Kategori
  • Glossarium
  • Indeks
  • Sejarah
  • Penyebaran
Sejarah
Buddhisme awal
Benua
Populasi signifikan
Aliran arus utama
Sinkretisme dan gerakan baru
Theravāda
Mahāyāna-Vajrayāna
Kitab daring
  • SuttaCentral
  • Chaṭṭha Saṅgāyana Tipiṭaka
  • dhammatalks.org
  • 84000
  • NTI Reader - Taishō
Buddha penting sebelumnya
Buddha saat ini dan keluarga
4 tempat suci utama
Buddha selanjutnya
Bawahan
  • Dewa
  • Brahma
Mahāyāna-Vajrayāna
Dasar
Lanjutan
Praktik
Jenis pengikut
4 tingkat kesucian
  • Hari Raya
  • Peringatan


Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Belanda
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • Trove (Australia)
    • 1
Persondata
Nama Wansong Xingxiu
Nama alternatif Wansong Yelao
Deskripsi singkat Buddhis Tiongkok
Tanggal lahir 1166
Tempat lahir
Tanggal kematian 1246
Tempat kematian Beijing, China