Puyunghai

  •   Media: Puyunghai

Puyunghai (dieja pula sebagai puyonghai, fuyonghai, atau fuyunghai; Hanzi: 芙蓉蟹; Pinyin: fúróngxiè; Jyutping: fu4jung4haai5) atau kadang dikenal sebagai puyungdan (Hanzi: 芙蓉蛋; Pinyin: fúróngdàn; Jyutping: fu4jung4daan6-2) adalah masakan Tionghoa yang dibuat dari telur yang didadar dengan campuran berupa sayuran, daging, atau makanan laut. Isi campuran bisa berupa cincangan halus daging babi, daging ayam, daging sapi, daging kepiting, dan sebagainya.

Puyunghai dimakan bersama saus asam manis yang biasanya dibuat dari tomat dan kacang polong, tetapi ada juga saus yang disertai dengan potongan nanas di dalamnya. Nama "puyunghai" dan "puyungdan" berasal dari kata puyong (Hanzi: 芙蓉; Pinyin: fúróng), yang merupakan nama Tionghoa dari tumbuhan waru landak (Hibiscus mutabilis) dan menjadi rujukan nama karena bentuknya yang menyerupai tanaman ini, serta hai (Hanzi: ; Pinyin: xiè) yang berarti kepiting atau dan (Hanzi: ; Pinyin: dàn) yang berarti telur. Masakan ini berasal dari Shanghai, Tiongkok.[1]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "Chinese Food". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-06. Diakses tanggal 2012-05-27. 

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Egg foo young.
  • (Indonesia) Resep puyunghai
  • (Inggris) Resep puyunghai Diarsipkan 2014-04-19 di Wayback Machine.
  • (Belanda) Resep puyunghai
  • l
  • b
  • s
Hidangan umum
Makanan
Minuman
Jajanan
Hidangan sampingan
Minuman beralkohol
Aceh
Batak
Gayo
Lampung
Melayu
Mentawai
  • Anggau siboik-boik
  • Batra
  • Jurut
  • Kapurut
  • Sihobuk
  • Sikoira
  • Subbet
  • Toek
Minangkabau
Nias
Palembang
Rejang
  • Lema
Badui
  • Angeun kotok
  • Apem putih
  • Jojorong
  • Gipang
  • Kue balok Menes
  • Kue pasung merah
  • Lalap Badui
  • Nasi Badui
  • Otak-otak Labuan
  • Pasung putih
Betawi
Cirebon-Indramayu
Jawa
Madura
Sunda
Banjar
Dayak
Melayu Kalimantan
Alor
  • Jagung
  • Jawada
  • Kenari kalabahi
  • Kue rambut
  • Sayur jantung pisang
Bali
Bima
Flores
Sasak
Sumba
  • Bokosawu nyale
  • Catemak jagung
  • Ka'pu pantunnu
  • Kadapet watara
  • Kaparak
  • Manggulu
  • Manu pata'u ni
  • Sup ayam Waingapu
Sumbawa
Timor
Bugis, Makassar, dan Luwu
Buton, Muna, dan Wakatobi
Gorontalo
Mandar
Minahasa
Mongondow
  • Alingkoge
  • Ayam sinorang
  • Binarundak
  • Dinangoi
  • Ilengkang
  • Ilosingan
  • Inambal
  • Kacang goyang
  • Kolombeng
  • Sinandoi
  • Yandog
Poso
Tolaki
Toraja


Ikon rintisan

Artikel bertopik makanan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s